Geolistrik: Resistivity Meter Naniura 300 dapat dimanfaatkan untuk penelitian

Kabar gembira bagi seluruh keluarga besar Departemen Geografi UNP, Telah diterbitkannya panduan berupa SOP (Standard Operating Procedure) Penggunaan Alat (Surveying) Geolistrik: Resistivity Meter Naniura 300 Dan Pengolahan Data Resistivitas (Processing). Selain itu terdapat pula panduan/bahan ajar Survei Geolistrik & Pelatihan Softwere Processing data hasil surve. (https://www.youtube.com/watcRead More…

PEMBUATAN MODUL OUTLINE SKRIPSI BERDASARKAN AKREDITASI ASIIN UNTUK MENAMBAH PELAYANAN KEPADA MAHASISWA DEPARTEMEN GEOGRAFI TELAH DI SAHKAN

Kegiatan Latihan Dasar CPNS di lingkungan Departemen Geografi pada tahun 2022 diikuti oleh tujuh CPNS Dosen-Asisten Ahli. Dosen tersebut diantaranya Dedi Fitriawan, S.Si. M.Si, Wikan Jaya Prihartanto, S.Sc, M.Sc, Ir. Muhammad Ismail, M.Sc, Bigharta Bekti Susetyo, S.Pd, M.Pd, Dipo Caesario, S.T, M.Sc, Eva Purnamasari, S.Pd, M.Sc dan Mentari Bekti Pertiwi. S.Pd, M.Pd. Berbagai macam bentuk kegiatan/Read More…

Kuliah Umum Bersama Universitas Cologne

Departement Geografi telah mengadakan Kuliah Umum Bersama Prof. Dr. Boris Braun Universitas Cologne, dengan tema “Building adaptive capacity through (trans-) local social capital – sea level rise and resilience of coastal communities and households in selected Indonesian second-tier cities (TRANSOCAP II)” yang berlokasi di Aula FMIPA UNP Kegiatan ini dibuka langsung bersama bapak kepala DepRead More…

Silaturahmi Bersama Guru Besar Geografi UGM dan UM

Departemen Geografi FIS UNP Bersilaturahmi dengan Prof. Suratman (Senat Akademik Universitas Gadjah Mada) dan Prof. Sumarmi (Senat Akademik Universitas Negeri Malang) di Ruang Kepala Departemen Geografi FIS UNP . Kegiatan ini dihadiri juga oleh Dewan Dosen, Pada Kesempatan ini Kepala Departemen berdiskusi menjajaki peluang kerjasama MBKM dalam lingkup Departemen Geografi, Sabtu 23/07/22. Read More…

Prodi Pendidikan Geografi – 10 Prodi Terbaik Pencapaian IKU UNP

Sabtu (23/7) Rektor Universitas Negeri Padang (UNP) Prof. Ganefri, Ph.D mengumumkan Program Studi (Prodi) yang memberikan kontribusi dalam pencapaian Indikator Kinerja Utama (IKU) tahun 2021, sehingga UNP mampu meraih peringkat ke-3 Nasional antar Perguruan Tinggi BLU yang diumumkan oleh Kemendikbud akhir Juni 2022 lalu. Ke-10 Prodi terbaik dari 73 prodi pada jenjang S1/ D4 dan D3 yang dinilai Read More…

Prodi Pendidikan Geografi dan Prodi Geografi terakreditasi Internasional ASIIN

Alhamdulilah tanggal  12 juli 2022 Prodi Geografi dan Prodi Pendidikan Geografi Departmen Geografi Universitas Negeri Padang telah terakreditasi ASIIN (Accreditation in Engineering Computer Sciencies Natural Sciences Mathematic) The degree programme is aligned to Level 6 of the European Qualifications Framework for Life-long Learning (EQF LLL). Sertifikasi berlaku hingga tgl 30 September 2027. Read More…

Seminar Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Departemen Geografi FIS UNP 2022

Kegiatan Seminar Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Departemen Geografi FIS UNP (Rabu, 22 Juni 2022) yang diselenggarakan pada 23-28 Mei 2022 di Nagari Kajai Kecamatan Talamau Kabupaten Pasaman Barat Provinsi Sumatera Barat. Alhamdulillah rangkaian kegiatan KKL Fisik dan Sosial Departemen Jurusan Geografi Tahun 2022 telah selesai, semoga selalu diberikan kemudahan dan kelancaran dalam proses-proses seRead More…

Kuliah Umum Analisis Wilayah

Salam Geografi 🌏 Jurusan Geografi FIS UNP menyelenggarakan Kuliah Umum pada mata kuliah wajib jurusan Analisis Wilayah, Geografi Desa Kota dan Teknik Pengembangan Wilayah, yang mengusung tema “Menuju Desa Definitif Berbasi Spasial” bersama Bapak David Oksa Putra S.Pd, “Pemetaan Analisis Zona Nilai Tanah” oleh bapak Aliv Ermina S.Pd sebagai narasumber ke-2, dan juga turut  mengundangRead More…

WEBINAR JURUSAN GEOGRAFI Sukses Terlaksana

Kegiatn ini merupakan 1 dari 8 seri webinar di jurusan geografi menyambut hateknas. Pemilihan topik Bisnis geospasial Indonesia dimaksudkan untuk mendekatkan dan memantik ide bagi mahasiswa dan alumni jurusan geografi untuk melihat potensi keilmuan yang sudah diperoleh dibangku kuliah untuk berkiprah di masyarakat. PT.GeoHub Indonesia menjadi pilihan karena perusahaan ini salah satu perusahaan Read More…